Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Jurnalisme Warga dan Demokrasi

17 Maret 2022   22:59 Diperbarui: 25 Maret 2022   13:02 511 1

Terjadinya perkembangan teknologi, sangat membantu manusia untuk melakukan banyak hal. Seperti berkembangnya internet pada    semua wilayah, membuat seseorang mudah untuk berkomunikasi dalam jarak jauh, serta mudah untuk memberi dan mene-rima informasi. Begitupun apa yang sedang terjadi saat ini, siapapun dapat menggunakan berbagai media untuk mengetahui apa yang sedang terjadi. 

Selain itu melihat pada industri media berita, kini mereka juga memberikan kesempatan bagi para warga/citizen untuk melaku-kan kegiatan jurnalistik, di berbagai platform yang tersedia. Jauh berbeda dengan apa yang terjadi sebelum teknologi berkembang pesat, kegiatan jurnalistik banyak dilakukan oleh mereka yang berprofesi sebagai jurnalis. Sehingga orang-orang yang paling tahu berita terbaru, yaitu mereka para jurnalis. 

Kejadian ini tentu, menyulitkan bagi masyarakat untuk melakukan demokrasi saat itu. Karena mereka tidak memiliki akses dan tidak leluasa untuk mencari berita, terlebih teknologi yang tidak secanggih saat ini. Pada essay ini penulis akan menulis mengenai jurnalisme warga dan demokrasi sesuai perkembangan teknologi saat ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun