Kelurahan Muktiharjo Kidul, Semarang, menjadi saksi perjalanan inspiratif Program Peningkatan Kapasitas Organisasi Mahasiswa (PPK ORMAWA) yang digagas oleh Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ilmu Pendidikan dan Psikologi (BEM FIPP) Universitas Negeri Semarang (UNNES) tahun 2024. Mengusung tema Sanding Edukasi, program ini hadir sebagai bentuk pengabdian dan pemberdayaan masyarakat dengan fokus pada peningkatan kapasitas pendidikan di berbagai kelompok usia.
KEMBALI KE ARTIKEL