Konflik domestik yang terjadi di Myanmar telah terjadi sejak tahun 1962, dimana kelompok militer menentang rezim yang sedang berkuasa di Myanmar. Konflik tersebut kemudian berkembang dan melahirkan kudeta yang mengancam keamanan negara Myanmar. Kudeta di Myanmar kembali terjadi pada 1 Februari 2021 lalu oleh junta militer Myanmar (Tatmadaw). Kemenangan telak Liga Nasional untuk Demokrasi (NLD) pada pemilihan umum November 2020 silam menjadi alasan konflik di Myanmar kembali terjadi. Â Kemenangan tersebut dianggap hasil dari kecurangan NLD dan pihak Tatmadaw menuntut untuk melakukan pemungutan suara ulang.
KEMBALI KE ARTIKEL