Masa-masa kelas IX SMP, memang sulit untuk dilupakan, saat berkumpul bersama teman-teman yang sudah ku kenal itu adalah saat-saat yang paling berkesan. Hampir setiap hari kami belajar, dari pagi sampai siang. Tak ada yang spesial memang, tapi dihari itu ada yang berbeda bagiku, mungkin juga bagi yang lain. Dihari itu saat jam pelajaran PPKn, Pak Dana selaku guru agama sekaligus guru PPKn disekolahku, tiba-tiba memberitahu kepada kami semua. Bahwa sekolahku akan mengikuti kegiatan Lomba MAPSI ( Mata Pelajaran Agama dan Seni Islam).
KEMBALI KE ARTIKEL