Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

KKN Kolaboratif Posko 233 Gelar Sosialisasi Cegah Stunting dan Penyuluhan Kebersihan Lingkungan di Desa Kranjingan, Bagikan Nuget Lele sebagai Contoh

13 Agustus 2024   15:24 Diperbarui: 13 Agustus 2024   15:39 105 0
Mahasiswa KKN Kolaboratif (KKN-K) Posko 233 mengadakan kegiatan sosialisasi pencegahan stunting dan penyuluhan kebersihan lingkungan di Desa Kranjingan pada 12 Agustus 2024. Kegiatan ini tidak hanya bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya menjaga kesehatan anak dan lingkungan, tetapi juga memberikan contoh langsung tentang makanan bernutrisi yaitu nugget lele. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun