Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Inovasi Kreatif Lingkungan: Tong Sampah Berbahan Rotan dengan Sentuhan Keindahan

17 Mei 2023   10:43 Diperbarui: 17 Mei 2023   11:00 422 0
Program Pemberdayaan Masyarakat Berkelanjutan (P2MB) angkatan pertama tengah dilaksanakan oleh Mahasiswa Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) di Desa Karangmulya, Kabupaten Cirebon. Berbagai program mulai dikembangkan untuk membangun desa yang lebih maju. Namun, sebelum menjalankan berbagai program yang akan dijalankan, mahasiswa melakukan berbagai pendekatan termasuk mengenal SDM dan SDA yang ada di daerah tersebut. Salah satu temuan yang didapatkan adalah banyaknya warga yang berprofesi sebagai pengrajin rotan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun