Selasa, 5 Juli 2022. Bertempat di Gedung Auditorium Graha Widyatama Prof Rubijanto Misman Universitas Jenderal Soedirman Purwokerto, diselengarakan Kuliah Umum Tokoh Nasional bersama Menteri BUMN Bpk H. Erick Thohir B.A., M.B.A. dengan tema "Kolaborasi BUMN dan Perguruan Tinggi dalam Menciptakan Generasi Digital di Era Disrupsi.
KEMBALI KE ARTIKEL