Mohon tunggu...
KOMENTAR
Games

Echo Berhasil Kalahkan Blacklist Internasional dan Sukses Menangkan Pertandingan M4 World Championship Mobile Legend

19 Januari 2023   10:17 Diperbarui: 19 Januari 2023   11:02 351 1
Senin, 15 Januari 2023 pertandingan M4 World championship telah memasuki grandfinal. Dengan tim yang lolos ke grandfinal yaitu Echo dan Blacklist Internasional yang berasal dari Philipina. Mereka telah berhasil mengalahkan dan memulangkan tim-tim pesaing lainnya, dan juga tim pesaing perwakilan dari indonesia yaitu RRQ dan Onic. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun