Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Tips dan Cara Mudah Perawatan Tangga Elektrik agar Awet

12 Agustus 2014   17:39 Diperbarui: 18 Juni 2015   03:44 51 0
Tangga Mekanik atau yang disebut dengan Tangga Elektrik adalah alat angkat yang difungsikan  untuk mengangkat orang atau benda dengan ketinggian tertentu. Tangga electric ini sangat efektif, hemat waktu dan fungsional dalam kegiatan operasional mencapai ketinggian. Penggunaan alat ini  secara terus menerus setiap harinya akan menjadikan alat ini tidak terkontrol pada bagian bagian tertentu sehingga menjadi bahaya yang fatal jika anda mengabaikannya. Tidak hanya tangga elektric semua peralatan mekanik yang kita jumpai dalam kehidupan sehari-hari pasti memiliki umur pakai yang telah diperhitungkan. Bagian-bagian  mesin dari sebuah peralatan mekanik memiliki umur pakai yang relatif tahan lama atau singkat tergantung dari frekuensi  pemakaian atau bisa juga faktor pengguna. Untuk itu agar umur pakai suatu alat atau mesin dapat tercapai maksimal, maka yang perlu kita lakukan adalah menggunakan dan merawat mesin tersebut sesuai dengan aturan pakai (manual book) yang telah ditetapkan. Hal ini sangat penting mengingat bahwa biaya reparasi total lebih mahal daripada  biaya perawatan rutin. Perawatan tangga electric ini bukan hanya untuk keamanan dan meminimalisir bahaya tapi juga merupakan pemanfaatan fungsi dari setiap komponen yang digunakan. Jadi dibutuhkan perawatan secara profesional dan berkala agar alat ini mampu bertahan lama dan berfungsi dengan baik sehingga tidak membahayakan pekerjaan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun