Teringat 18 tahun silam ketika harus masuk perguruan tinggi dan mulai bingung harus memilih jurusan. Dibolak-balik buku panduan SPMB untuk memilih dan memilah masa depan. Ya... seolah masa depan kita sangat ditentukan dengan pilihan yang akan diambil.
KEMBALI KE ARTIKEL