Sehari menjelang pelaksanaan pemilu dan dalam situasi minggu tenang, masih tetap kondusif. Geliat pemilu yang tadinya hingar bingar di ruang publik kini beralih ke ruang-ruang terbatas, dalam rangka cooling down. Partai politik, para caleg dan tim sukses kini berfokus pada evaluasi plus minus dari strategi yang telah berjalan.
KEMBALI KE ARTIKEL