Pertandingan seru terjadi antara dua tim favorit wilayah barat yang merupakan dua juara NBA di dua musim terakhir, Denver Nuggets (2023) menjamu Golden State Warrior (2022) di Denver Ball Arena. Laga kedua tim ini berjalan dengan ketat dan saling silih berganti membuat keunggulan.
KEMBALI KE ARTIKEL