Tragedi memilukan kembali mewarnai sepak bola tanah air. Di mana dua orang suporter sepak bola pendukung tim Persib Bandung atau yang dikenal dengan nama Bobotoh harus kehilangan nyawa saat akan menyaksikan pertandingan Piala Presiden 2022 di stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Jumat, 17/6 2022.
KEMBALI KE ARTIKEL