Surabaya, 12 November 2024 – Tim Kampus Mengajar Angkatan 8 kembali menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan kualitas pendidikan di Indonesia dengan menggelar workshop inovasi pembelajaran interaktif bagi para guru di SDN Mulyorejo 1/237 Surabaya. Workshop ini bertujuan untuk memperkenalkan metode pembelajaran yang lebih menarik dan efektif bagi siswa, dengan memanfaatkan teknologi dan platform digital.
KEMBALI KE ARTIKEL