Jakarta - Astra Property mengadakan acara Living First-CreArt 2022, acara pameran seni yang diselenggarakan di Galeri ASTRA, Gedung Menara Astra. Event
 CreArt 2022 ini merupakan rangkaian HUT Astra Property yang berdiri sejak 6 tahun yang lalu, tepatnya pada tahun 2016.
KEMBALI KE ARTIKEL