Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

KKN UNS di Era Covid-19 bantu masyarakat Mengenai Edukasi Pemanfaatan Pekarangan Rumah dan Pemahaman Tentang COVID-19

19 Juli 2020   20:58 Diperbarui: 22 Juli 2020   11:40 52 0
Kegiatan KKN COVID-19 UNS di RT 001 RW 001 Desa Hilizoi, Kabupaten Nias, Sumatera Utara yang dilaksanakan oleh mahasiswa Agribisnis fakultas Pertanian  UNS, Dwi Kristian Waruwu. Pelaksanaan kegiatan telah terlaksana selama kurang lebih 1 bulan yaitu dari tanggal 02 juni -- 17 juli  2020 sesuai dengan bimbingan Murni Ramli, S.P., M,Si., Ed.D selaku dosen pembimbing lapangan. Adapun tema KKN COVID-19 yang dipilih adalah "Tema Besar Ketahanan Ekonomi Masyarakat ".

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun