10 November, kembali lagi menyapa kita tahun ini. Hari yang menjadi momentum bagi kita untuk merefleksikan diri, sejauh mana kita menghormati orang-orang yang telah mengisi sejarah bangsa ini, atau yang telah menorehkan kepeduliannya terhadap keberlangsungan hidup kita. Namun sayangnya, kebanyakan dari kita terkadang melupakan hari istimewa ini, hari yang sering diperingati sebagai "Hari Pahlawan". Pertanyannya, apakah kita betul-betul mampu memaknai bagaimana hari Pahlawan? atau ia hanya sebatas
ceremony tahunan dengan ucapan-ucapan yang berserakan di sosial media?
KEMBALI KE ARTIKEL