Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Mengurai Konflik SARA di Indonesia Masalah Impotensi dari Gedung KPK hingga ke Tanjung Balai

1 Agustus 2016   19:18 Diperbarui: 1 Agustus 2016   19:27 124 2
Negeri ini seperti tidak ada habis-habisnya dilanda tragedi berbau SARA. Dari antara semua konflik tersebut, yang paling miris tentunya kalau melibatkan unsur Agama. Isu Agama adalah isu yang sangat sensitif dan rawan diprovokasi. Itulah sebabnya banyak orang-orang pintar bahkan tokoh agama sekalipun cenderung untuk menghindari pembahasan tentang isu konflik yang melibatkan agama ini karena takut terkena dampak buruknya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun