Kutub at turots adalah istilah yang digunakan untuk menggambarkan kitab-kitab klasik atau yang sering disebut sebagai kitab kuning. Kitab-kitab ini merupakan karya tulis para ulama zaman dahulu, seperti kitab fiqih klasik, nahwu klasik, shorof, dan lain sebagainya. Sedangkan bahtsul masail sendiri merupakan sebuah wadah diskusi yang digunakan untuk mengangkat permasalahan-permasalahan aktual yang dihadapi umat Islam pada masa kini.
KEMBALI KE ARTIKEL