Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mengingat Masa Kecil! Mahasiswa KKN Undip Gabungkan Desain Taman dengan Permainan Tradisional Anak

12 Februari 2023   00:06 Diperbarui: 12 Februari 2023   00:13 1134 1
Brebes (12/02/2023) -- Permainan tradisional adalah bentuk hiburan yang sudah ada sejak lama dan menjadi bagian dari budaya suatu masyarakat. Permainan ini biasanya dimainkan di luar ruangan dan tidak memerlukan alat teknologi atau gadget apapun. Permainan tradisional seperti bola, gasing, congklak, dan lainnya memiliki banyak manfaat bagi anak-anak seperti meningkatkan kemampuan fisik, kreativitas, sosialisasi, dan pemecahan masalah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun