Seiring dengan perkembangan zaman yang begitu pesat terutama banyaknya pergaulan bebas, penyalahgunaan obat semakin marak di kalangan masyarakat. Obat yang sering disalahgunakan pada masyarakat yaitu obat yang mengandung prekursor.
Apa si prekusor itu? Prekursor merupakan bahan kimia yang secara luas digunakan oleh berbagai industri baik skala besar maupun usaha skala kecil untuk berbagai keperluan seperti industri farmasi, kosmetika, makanan, tekstil, maupun cat.
KEMBALI KE ARTIKEL