Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Sulap Barang Bekas Jadi Barang Utilitas

25 Maret 2021   23:03 Diperbarui: 25 Maret 2021   23:06 73 2
Bangsri - TIM KKN Tematik Covid-19 (Kuliah Kerja Nyata) kelompok 4 Unisnu Jepara, Membuat Inovasi Tempat Cuci tangan dari Ember bekas.

Hal tersebut dilakukan sebagai upaya untuk mengurangi sampah dan penyebaran virus covid-19  yang ada disekitar Desa Krasak Bangsri RT 03 RW 15 (10/03/21).

Disisi lain, pemanfaatan ini juga dilakukan karena melihat banyaknya ember yang sudah tidak terpakai dan dibuang begitu saja tanpa adanya tindak lanjut.

Maka dari itu, TIM KKN Tematik Covid-19 kelompok 4 berinisiatif untuk memanfaatkan ember bekas tersebut, agar memiliki nilai guna dengan cara menyulap ember tersebut menjadi tempat cuci tangan yang dapat bermanfaat bagi warga sekitar.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun