"Big Match" Setelah Jeda Internasional: Pekan Krusial Liverpool dan Uji Konsistensi Manchester City
1 April 2023 12:53Diperbarui: 2 April 2023 07:032398
Setelah dua pekan jeda internasional, agenda kompetisi domestik kembali bergeliat. Pekan ke-29 Liga Premier Inggris (EPL) 2022/2023 akan disambut dengan "big match" antara Manchester City versus Liverpool.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.