Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Sosio Emosional pada Masa Kanak-kanak Tengah dan Akhir

5 Desember 2022   04:50 Diperbarui: 5 Desember 2022   04:50 75 1
Perkembangan emosi dan kepribadian memiliki banyak aspek. Pada diri sendiri, masa kanak-kanak tengah dan akhir, memiliki penonjolan dalam diri internal, diri sosial, dan diri yang diperbandingkan secara sosial. Perubahan-perubahan dalam emosi dapat menyangkut pemahaman emosiseperti malu dan bangga, mendeteksi bahwa lebih dari sebuah emosi yang dialami pada situasi khusus, memeprtimbangkan lingkungan yang mengiring pada reaksi emosional, memperbaiki dalam menekan dan mengungkap emosi negatif, ketika usia kanak-kanak bertambah, mereka akan menggunakan strategi dalam penganggulangan masalah dan strategi kognitif yang lebih banyak. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun