Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

Pentingnya Menjaga Psikologi Anak Dalam Pendidikan

15 Februari 2024   09:28 Diperbarui: 15 Februari 2024   09:37 168 3
Masa kanak-kanak adalah periode paling penting bagi perkembangan otak dan mental anak. Di masa ini, mereka belajar dan menyerap berbagai informasi dengan sangat cepat, meniru di lingkungan sekitar, termasuk dalam proses belajar. Oleh karena itu, penting bagi orang tua dan guru untuk menjaga psikologi anak dalam belajar agar mereka dapat berkembang dengan optimal. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun