Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe Pilihan

Golongan Intelektual Muda Indonesia di Masa Belanda (Bagian Pertama)

18 Januari 2017   17:55 Diperbarui: 18 Januari 2017   18:57 9791 1
Awal abad ke-20 dalam sejarah Indonesia dikenal sebagai periode kebangkitan nasional. Pertumbuhan kesadaran yang menjiwai proses itu menurut bentuk manifestasinya telah melalui langkah-langkah yang wajar, yaitu mulai dari lahirnya ide emansipasi dan liberal dari status serba terbelakang, baik yang berakar pada tradisi maupun yang tercipta oleh situasi kolonial. Kemudian segera menyusul ide kemajuan beserta cita-cita untuk meningkatkan taraf kehidupan bangsa Indonesia. Ide-ide yang muncul tersebut akan melandasi pergerakan oragnisasi-organisasi yang tumbuh dan berkembang pada masa itu. Bahkan masing-masing organisasi memiliki dasar dan ideologi yang dapat memperkuat kedudukan maupun perjuangannya. Ideologi-ideologi yang muncul dan berkembang pada masa pergerakan nasional Indonesia antara lain, ideologi liberalisme, nasionalisme, komunisme, demokrasi, pan-islamisme, dan sebagainya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun