Selamat lebaran ya, untuk yang merayakan. Sudah, cukup basa basinya, saya mau tanya sebagai warga negara Indonesia yang sudah semenjak lahir dinaungi oleh pancasila, nyamankah Anda melihat rate USD/IDR hari ini? Nilai tukar Rupiah terhadap USD pada hari ini sudah menginjak level 13.350. Jika mengingat melemahnya nilai rupiah dalam beberapa bulan ini, sepertinya masyarakat Indonesia sudah terbiasa dengan kisaran angka 13 ribu.
KEMBALI KE ARTIKEL