Sewaktu kuliah dulu --kalau tidak salah sekitar 15 tahun  yang lalu- saya pernah ikut kegiatan
fitness di suatu
fitness club yang sederhana -namun cukup lengkap peralatannya- di sekitar kampus. Saya ikut kegiatan ini awalnya karena diajak oleh seorang sahabat dari fakultas lain, yang kebetulan bersahabat cukup dekat.Â
KEMBALI KE ARTIKEL