Semua manusia yang hidup di dunia ini pastilah bekerja. Benarkah pernyataan tersebut? Belum tentu. Kalau dalam ilmu logika matematika, dapatlah kalimat tersebut digolongkan ke dalam kategori kalimat terbuka. Kalimat yang bermakna tetap, namun belum terdapat nilai benar atau nilai salah yang absah di dalamnya.