Pembangunan gereja di Papua menjadi topik panas, yang menimbulkan berbagai kontroversial di berbagai media yang melibatkan isu-isu hak masyarakat adat, dampak sosial, dan dinamika agama yang kompleks di wilayah tersebut. Tempat beribadah termasuk contoh penerapan dalam sila pertama Pancasila yang memberikan pengajaran serta anjuran kepada para pemeluk agama masing-masing untuk senantiasa menaati norma-norma kehidupan beragama serta giat melaksanakan ibadah dari agama yang dianut. Selain itu, pada sila pertama Pancasila memiliki makna bahwa dalam kehidupan bermasyarakat pasti ada perbedaan kepercayaan dan keyakinan yang dianut. Setiap negara wajib menjamin kemerdekaan warga negara tanpa adanya tindakan diskriminasi untuk semua agama dalam beribadah
KEMBALI KE ARTIKEL