Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Problem Pendidikan, Ancam Bonus Demografi?

7 Februari 2024   14:18 Diperbarui: 7 Februari 2024   14:59 463 0
Saat ini marak sekali diperbincangkan isu bonus demografi di Indonesia yang akan mencapai puncaknya pada tahun 2030. Era bonus demografi telah dimulai pada tahun 2020 dimana jumlah penduduk usia produktif sangat melimpah sehingga Indonesia berpotensi keluar dari zona middle income trap. Data menunjukkan penduduk usia produktif Indonesia mencapai hampir 70 persen dari total penduduk atau sekitar 190,23 juta jiwa. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun