Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Cara Mengetahui Pekerjaan yang cocok dgn 8 Karakter

1 Juni 2016   09:15 Diperbarui: 8 Agustus 2016   18:31 1065 7
Arti kata karakter di sini adalah huruf atau aksara bahasa-bahasa Timur Jauh (Tiongkok, Jepang, Korea, Mongolia ) atau huruf KanJi , setiap huruf KanJi disebut 1 karakter, karena sifat huruf KanJi adalah 1 gambar / karakter mengga,mbarkan 1 compound. ...  8 Karakter di sini adalah 8 karakter huruf yang mewakili batang langit dan cabang bumi. Batang langit adalah perlambang waktu peredaran benda langit misalnya bulan, matahari, planet, galaksi, sedangkan cabang bumi adalah pembagian waktu menggunakan perlambang hewan, untuk menggambarkan siklus. 8 karakter ini didapatkan dari jam lahir dan tanggal lahir. Dari jam lahir dan tanggal lahir seseorang melalui proses perhitungan mengikuti tabel maka didapatlah 8 karakter yang dimiliki seseorang secara unik, artinya berbeda dari satu orang ke orang lain. berikut ini contoh 8 karakter.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun