Pemerintah Indonesia terus berupaya untuk mendorong percepatan transisi energi di negeri ini. Langkah ini diambil dalam rangka merealisasikan target Net Zero Emissions (NZE) pada tahun 2060 atau bahkan lebih awal. Namun, paradoks terlihat jelas di tengah upaya untuk menuju energi bersih. Pemerintah justru terus menggenjot produksi batu bara, yang masih dianggap sebagai sumber energi konvensional. Sejak tahun 2021, produksi batu bara terus mengalami peningkatan yang signifikan.
Kenaikan Produksi Batu Bara
KEMBALI KE ARTIKEL