Kita pasti pernah setidaknya sekali merasa kasihan pada seseorang yang kita temui dalam perjalanan hidup kita. Entah pada orang yang kita rasa memiliki nasib tidak semujur diri kita, atau apapun kasihan. Bisa juga kita kasihan dalam bentuk permakluman. Misalnya saat ada teman yang kita tahu dia mencuri dan kita enggan memberitahukan atau mengadukannya. Kita kasihan padanya, nanti dia akan bisa terkena masalah lagi.Â
KEMBALI KE ARTIKEL