Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Media Sosial sebagai Alternatif Pembelajaran di Masa Pandemi Covid-19

13 Januari 2022   12:51 Diperbarui: 13 Januari 2022   12:54 112 1
Meningkatnya kasus covid-19 di dunia, terutama di negara indonesia tidak hanya berdampak pada dunia kesehatan namun berdampak juga di berbagai bidang seperti bidang perekonomian, sosial, pendidikan dan lai-lain, dampak tersebut di alami dari berbagai kalangan mulai dari kalangan atas, menengah hingga kalangan rendah. Berbagai upaya yang telah dilakukan oleh pemerintah untuk meminimalisir penyebaran covid-19 yaitu dengan diberlakukannya Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB), Penerapan protokol kesehatan, social distancing, vaksinasi, swab antigen, 3M (mencuci tangan, memakai masker, menjaga jarak), hingga di batasinya beberapa sarana transportasi, fasilititas umum, kegiatan sosial, dan pemerintah memberlakukan kebijakan kegiatan belajar mengajar melalui rumah masing-masing.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun