Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Konsep Jual Beli dengan Sistem Dropship dalam Ekonomi Islam

26 November 2022   13:03 Diperbarui: 7 Desember 2022   15:47 953 2
Perkembangan teknologi merupakan salah satu hal yang tidak dapat kita hindari dalam kehidupan karena kemajuan teknologi berkembang sesuai dengan perkembangan ilmu pengetahuan. Perkembangan internet memang sangat cepat dan memberi pengaruh signifikan dalam segala aspek kehidupan manusia. Internet membantu manusia sehingga dapat berinteraksi, berkomunikasi, bahkan melakukan perdagangan dengan orang dari segala penjuru dunia dengan murah, cepat, dan mudah. Salah satu manfaat dari keberadaan internet adalah sebagai media promosi suatu produk dalam kegiatan jual beli. Jual beli adalah kegiatan yang dilakukan oleh manusia melalui tukar-menukar barang dengan barang maupun barang dengan uang sesuai dengan ketentuan hukum yang berlaku. Jual beli yang diterapkan oleh Masyarakat pada zaman sekarang berbeda dengan jual beli yang diterapkan pada zaman dahulu. Ada beberapa sistem jual beli yang ditawarkan oleh Masyarakat pada zaman sekarang, salah satunya adalah jual beli dengan sistem Dropship.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun