GAGASAN besar yang diusung Kepala Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI), di tahun 2024 adalah ''Gerak Masif Kerja Progresif''. Narasi ini tidak datang sendiri. Melainkan sebagai entitas dari keberlanjutan pembangunan di internal BP2MI sejak Lembaga ini dipimpin Benny, Rabu, 15 April 2020. Sejak beliau dilantik Presiden Jokowi.
KEMBALI KE ARTIKEL