Pemimpin yang baik tentu saja akan dicintai seluruh rakyatnya adalah yang bisa dipercaya, jujur mengayomi rakyatnya. Banyak kegiatan diskusi dan tulisan yang diunggah dan ditulis di berbagai media yang menyatakan adanya kebutuhan untuk memperoleh pemimpin yang lebih sesuai dengan spirit reformasi, yakni pemimpin yang demokratis yang kredibel, yang berpihak pada rakyat, egaliter, dan tidak menggunakan cara-cara yang otoriter dalam membuat keputusan dan kebijakan publik.Â
KEMBALI KE ARTIKEL