Banyak para pemilik blog dan website mengeluh karena perubahan pada algoritma google panda 4.0 namun ternyata perubahan ini berdampak pada kualitas konten saja buka menghapus artikel atau bahkan menghapus blog. tentu anda bingung dengan kenapa google terus memberi signal yang tidak sehat untuk hasil pencaraian di tahun 2014. perlu anda ingat dan anda pahami bahwa google untuk sekarang mencari celah dan mencari inovatif baru guna mencapai apa yang di cari oleh pengguna internet. seperti perubahan pada algoritma hummingbird yang menghapus konten jauh dari kata relevan, sebenarnya ini adalah dampak baik karena hummingbird di ciptakan hanya untuk memberi pengalaman pengguna bukan untuk website spam.
KEMBALI KE ARTIKEL