Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Artikel Utama

Parkiran Motor di Stasiun: Valet Parking Tradisional

10 Mei 2011   02:41 Diperbarui: 26 Juni 2015   05:53 1269 9

Sebagai seorang komuter yang tinggal di Bogor dan bekerja di Jakarta, setiap harinya saya menggunakan jasa KRL (kereta listrik). Untuk jarak tempuh hampir 100 km pulang-pergi, moda transportasi yang satu ini saya pilih dengan alasan cepat, menampung banyak penumpang, ramah lingkungan dan (tentu saja) murah. Untuk feeder ke stasiun, saya menggunakan sarana paling efektif untuk perjalanan jarak pendek, yaitu sepeda motor. Dipermudahnya proses kredit sepeda motor, semakin menambah jumlah penggunanya, dan berakibat semakin menjamurnya tempat usaha penitipan motor di stasiun.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun