Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Artikel Utama

Fadli Zon, Si Anak Pintar

27 April 2017   15:57 Diperbarui: 28 April 2017   03:00 3577 13
Waktu itu tahun 1988. Saya dipanggil dosen saya, Sapardi Djoko Damono, untuk membantunya menyelenggarakan acara “Pekan Apresiasi Sastra ‘88”. Saya adalah mahasiswa Sastra Perancis, Universitas Indonesia. Dan saya memang cukup dekat dengan dosen sekaligus penyair kondang ini karena saya lumayan sering membantu tokoh idola saya ini untuk proyek musikalisasi puisinya. Bersama teman-teman sesama UI, kami membuat lagu berdasarkan puisi yang Bapak Sapardi ciptakan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun