Dua calon gubernur, sebagai dua brand, sedang berkompetisi untuk merebut kursi orang nomor 1 di Jakarta. Siapa yang akan memenangkan jabatan gubernur sangat ditentukan pada cara mereka melakukan personal branding, kepiawaian membangun brand image dan kemampuan meyakinkan konsumen bahwa dagangan mereka memang lebih baik dari kompetitornya.
KEMBALI KE ARTIKEL