Selamat siang, saya ingin sedikit membahas mengenai kembalinya Bumi Resources ke dalam tangan pribumi. Tulisan ini sebenarnya berawal saat liburan long weekend kemarin, saya iseng-iseng mencari berita-berita hangat yang sedang terjadi beberapa waktu terakhir ini. Ternyata keberhasilan Bakrie membawa pulang Bumi Resources membuat saya tertarik untuk mengulasnya.