Tadinya saya percaya dengan ‘kemerdekaan’ bersuara dan berpendapat, termasuk dalam bentuk tulisan- tulisan. Namun demikian, kemerdekaan tersebut nyatanya hanyalah kebebasan semata. Itulah mengapa dalam tulisan saya, secara sejajar saya mencoba mengkritisinya: “Masalahnya suatu permasalahan malah permasalahan masalahnya: Dia Pikir Dia Pintar.”