Teknologi kecerdasan buatan (AI) telah menjadi inovasi revolusioner dalam berbagai bidang, termasuk seni visual. AI mampu memproses data dengan kecepatan dan akurasi luar biasa, serta menghasilkan karya seni yang mengesankan. Dari lukisan hingga desain grafis, AI membuka babak baru dalam seni visual, yang menimbulkan kekaguman sekaligus kekhawatiran di kalangan para perupa. Pertanyaannya kini adalah: apa yang harus dilakukan oleh para perupa dalam menghadapi kecanggihan teknologi AI ini?
KEMBALI KE ARTIKEL