Indonesia menganut semboyan bhineka tunggal ika, yang artinya berbeda-beda tetapi tetap satu. Melalui semboyan ini jelas terlihat, bahwa Indonesai adalah negara yang mempunyai tingkat keberagaman tinggi. Tidak hanya sumber alamnya yang beragam, suku dan budayanya juga sangat beragam. Karena keberagaman itu pula, Indonesia sudah menjadi rebutan banyak pihak sejak dulu. Portugis, Inggris, Belanda, dan Jepang merupakan beberapa negara yang sempat ingin merebutkan negara yang kaya ini. Karena persatuan dan kesatuan, dan keinginan untuk merdeka, para penjajah itu akhirnya tidak bisa menguasai Indonesia.
KEMBALI KE ARTIKEL