“Pengap, Pak. Biar udara bisa masuk, Ac nya rusak...” balas Dion kepada penumpangnya sambil terus menyetir.