Dengan ilmu astronomi maka bisa diketahui bahwa matahari akan melintas tepat di atas Ka'bah pada pukul 16.18 WIB atau 17.18 WITA hari ini (Jumat, 27/5). Pada saat tersebut, bayang-bayang benda yang berdiri tegak lurus akan mengarah tepat ke Ka’bah. Peristiwa semacam ini dikenal juga dengan nama Rashdul Qiblah. Yaitu, ketentuan waktu di mana bayangan benda yang terkena sinar matahari menunjuk arah kiblat.
KEMBALI KE ARTIKEL