Berawal dari pesan berantai di Whatsapp tentang informasi pameran pendidikan dan beasiswa, saya pun langsung sigap mengatur jadwal. Tahun ini memang saya berniat melanjutkan sekolah saya ke jenjang yang lebih tinggi (red: S2 alias master). Untuk itu, saya mulai rajin
browsing dan tentu saja saat pesan itu datang, pintu-pintu kesempatan semakin terbuka lebar dalam pikiran saya.
KEMBALI KE ARTIKEL