Tingginya tingkat pengangguran di kalangan lulusan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) menjadi isu serius di Indonesia, dengan data Badan Pusat Statistik (BPS) menunjukkan bahwa pengangguran lulusan SMK mencapai 9,01% per Agustus 2024, yang merupakan yang tertinggi dibandingkan jenjang pendidikan lainnya. Hal ini menunjukkan adanya ketidaksesuaian antara kurikulum yang diajarkan di SMK dan kebutuhan dunia kerja yang semakin dinamis.
KEMBALI KE ARTIKEL